OLEH-OLEH Khas Demak yang Wajib Kamu Bawa Pulang, Dijamin Rasanya Enak dan Mengecewakan

- 2 Februari 2023, 22:20 WIB
Keripik Daun Brayo Khas Demak. OLEH-OLEH Khas Demak yang Wajib Kamu Bawa Pulang, Dijamin Rasanya Enak dan Mengecewakan
Keripik Daun Brayo Khas Demak. OLEH-OLEH Khas Demak yang Wajib Kamu Bawa Pulang, Dijamin Rasanya Enak dan Mengecewakan /Twitter/_maysuri

PORTAL MAJALENGKA - Terdapat oleh-oleh Khas Demak yang wajib kamu bawa pulang, dijamin rasanya enak dan tidak mengecewakan.

Selain terkenal dengan wisata religinya, Demak juga menawarkan beragam jenis oleh-oleh Khas dan digemari banyak orang.

Berikut rekomendasi oleh-oleh Khas Demak yang wajib kamu coba, rasanya enak dan bikin ketagihan.

Baca Juga: Rekomendasi Kuliner Khas Pasuruan yang Tidak Boleh Dilewatkan, Rasanya Enak Banget!

1. Kerupuk Udang Tambak

Saat berkunjung ke Demak, kamu dapat mendapatkan kerupuk udang yang begitu terkenal.

Buah tangan satu ini tidak hanya memiliki rasa yang khas tetapi juga direkomendasikan karena tahan lama dan sangat mudah untuk dibawa pulang.

2. Brayo

Oleh-oleh Khas Demak yang terkenal dan dapat dijadikan pilihan yaitu Brayo. Brayo merupakan bayam yang dijadikan menjadi keripik.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: YouTube Info Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x