Lirik dan Chord Gitar Lagu Lapang Dada Sheila On 7 yang Menemani Kegalauan Remaja pada Masanya

- 30 Januari 2023, 07:00 WIB
Lirik dan Chord Gitar Lagu Lapang Dada Sheila on 7 yang Menemani Kegalauan Remaja pada Masanya/tangkapan layar/Instagram sheilaon7
Lirik dan Chord Gitar Lagu Lapang Dada Sheila on 7 yang Menemani Kegalauan Remaja pada Masanya/tangkapan layar/Instagram sheilaon7 /

Eross juga mengatakan, dirinya merasa kehilangan sosok sang ayah terlebih saat sudah mempunyai anak.

"‎Saya kehilangan dia dan begitu merasakannya saat saya punya anak. Semakin saya dekat dengan anak saya, saya kepikiran sama dia. Karena banyak hal yang belum saya sampaikan ke ayah saya. Akhirnya, ya udah saya akan membalas semua itu dengan membesarkan anak saya dan mencintai dia. Saya sangat sayang dengan anak saya," tuturnya.

Baca Juga: INILAH 5 Konsep Hidup Ajaran Sunan Kalijaga yang Layak Diteladani

Selain itu menurut Duta, Eross memang bukanlah orang yang suka menciptakan lagu dengan tema atau kata-kata yang berat.

Bagi vokalis SO7 yang punya suara khas tersebut, Eross sering kali membuat lagu dengan bahasa yang sederhana. Sehingga tidak terkesan seperti kisah sesungguhnya.

"Eross dari dulu bukan pencipta lagu yang langsung mengatakan kalau itu temanya berat. Dia enggak memaksakan penggemarnya untuk ikutan mikirin. Dia pengin orang menikmati lagunya lebih universal. Dia membiarkan setiap orang berintepretasi sendiri," terang Duta.

Baca Juga: 5 Kuliner Khas Jombang yang Populer dan Paling Enak, Digemari Banyak Orang

Berikut lirik dan chord gitar lagu Lapang Dada Sheila on 7 dari C:

[ intro ] C G Dm F 2x

C G
apa yang salah dengan lagu ini
Dm F
kenapa kembali ku mengingatmu
C G
seperti aku bisa merasakan
Dm F
getaran jantung dan langkah kakimu
Em F G
kemana ini akan membawaku

[ chorus ]
C G
kau harus bisa bisa berlapang dada
Dm F
kau harus bisa bisa ambil hikmahnya
C G
karena semua semua tak lagi sama
Dm F
walau kau tahu dia pun merasakannya

Baca Juga: Kuliner Unik Khas Banyuwangi yang Mampu Menggugah Selera, Kamu Pasti Penasaran

[ int ] C G Dm F

C G
di jalan yang setapak kecil ini
Dm F
seperti ku mendengar kau bernyanyi
C G
kau tahu kau tahu
Dm F
rasaku juga rasamu huuu

[ chorus ]
C G
kau harus bisa bisa berlapang dada
Dm F
kau harus bisa bisa ambil hikmahnya
C G
karena semua semua tak lagi sama
Dm F
walau kau tahu dia pun merasakannya

Em en
kemana ini akan membawaku
F G
aku takkan pernah tahu

[ solo ] C G Dm F 2x A

[ chorus : overtone ]

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x