Masakan Untuk Anak-anak Nuget Ayam Wortel Menyehatkan, Simak Resepnya di Sini

- 13 November 2022, 21:45 WIB
Ilustrasi. Masakan Untuk Anak-anak Nuget Ayam Wortel Menyehatkan, Simak Resepnya di Sini
Ilustrasi. Masakan Untuk Anak-anak Nuget Ayam Wortel Menyehatkan, Simak Resepnya di Sini /Youtube/@Delish Tube ID/

PORTAL MAJALENGKA - Anak-anak di rumah susah makan sayur namun suka naget, coba masak nuget ayam wortel.

Masakan nuget ayam wortel merupakan salah satu makanan yang banyak disukai anak-anak bahkan orang dewasa.

Memiliki rasa yang renyah di luar dan lembut di dalam menjadikan nuget ayam wortel menjadi rekomendasi untuk disajikan bagi anak-anak.

Baca Juga: Seputar Kuliner, Tahu Sumedang yang Lezat Memiliki Asal-usul Tentang Kerinduan Lho!

Cara pembuatan nuget ayam wortel cukup mudah tidak ribet, bagi yang berminat simak artikel ini lebih lanjut.

Bahan-bahan yang diperlukan untuk pembuatan nuget ayam wortel sebagai berikut.

1. Ayam dada sekitar 750 gram
2. Satu butir telor ayam
3. Wortel 4 potong kecil-kecil
4. Bawang merah 6
5. Bawang putih 4
6. Daun bawang lima potong halus
7. Kaldu bubuk dan lada secukupnya
8. Tepung roti 400 gram

Baca Juga: Nikmat Rasanya... Kuliner Tongseng Pakde Lebak Bulus dengan Kuah Lebih Pekat

Adapun pembuatan nuget ayam wortel jika bahan di atas terpenuhi ialah.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x