Tradisi Unik Pernikahan di Tukdana Indramayu, Pengantin Melompati Dayan

- 5 Januari 2023, 15:30 WIB
Melompati dayan menjadi tradisi unik pernikahan di Tukdana Kabupaten Indramayu.
Melompati dayan menjadi tradisi unik pernikahan di Tukdana Kabupaten Indramayu. /Zaki Sayyidi/

Keluarga pengantin yang lari dengan membawa kendi dan telur ayam diikuti pengantin lelaki, dan di tengah jalan kendi tersebut dipecahkan oleh keluarga pengantin yang dari awal sudah membawanya.

Tradisi pernikahan seperti ini masih dirawat di blok Sarag Desa Gadel Kecamatan Tukdana Kabupaten Indramayu, Jawa Barat. Tradisi seperti ini hanya ditemukan di desa tersebut. Sebab, setiap desa biasanya memiliki tradisi pernikahan yang berbeda-beda dan merupakan warisan leluhur. *

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: Indramayu Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x